Bismillaah.
📝 Resep &kreasi: ummu Athifah,karawang
Anggota DS1 2⃣
〰〰〰〰〰〰〰〰
🌶 BALADO IKAN
BANDENG 🌶
Bahan :
🌶 1/2 kg ikan bandeng
🌶 Cabe merah keriting secukupnya, bisa sesuaikan pedesnya.
🌶 1 buah tomat
🌶 Minyak untuk menggoreng ikan.
Bumbu halus :
🌶 Cabe keriting tapi di rebus dahulu ya ummh,supaya tidak keras saat di uleg
🌶 8 butir bawang merah
🌶4 butir bawang putih
🍅 1 buah tomat.
Cara memasak :
1⃣ Cuci bersih ikan, lalu goreng jangan terlalu kering
2⃣ Haluskan esmua bumbu termasuk tomat.
3⃣ Panaskan penggorengan beri sedikit minyak, masukkan bumbu yang sudah halus, tumis hingga harum, masukkan ikan,tambhkan air secukupnya, tambahkan garam, gula merah, sedikit penyedap (optional) aduk2 tes rasa dan air menyusut ,lalu angkat.
NB : Menu ini cocok di sajikan bersama tumis kangkung.
🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷🌷
Selamat mencoba ummhat wa akhowaty. semoga bermanfaat.
🍱 *Menyajikan Menu Terbaik Adalah Ibadah* 🍱
🍝 *DAPUR SALAFIYAH INDONESIA* 🍵
Komentar
Posting Komentar