■Kreasi Bulanan■
*Bismillah*
*Sayur Bobor Lembayung*
Bahan :
1 ikat lembayung muda, petiki daunnya
200 ml santan encer
200 ml air
Garam secukupnya
Gula pasir sedikit
2 lembar daun salam
Bumbu ( tumbuk kasar) :
4 buah bawang merah
3 buah bawang putih
1 ruas kencur
1 sdt ketumbar bubuk
Cara memasak :
✔ Rebus air secukupnya, masukan daun lembayung. rebus sampai empuk.angkat.cuci.
tiriskan.
✔ Rebus air 200ml/ secukupnya,setelah mendidih masukan bumbu, daun salam, garam , gula, aduk - aduk.
✔ Masukan daun lembayung, santan cair. aduk hingga mendidih.
Angkat.Sajikan hangat.
*Lembayung = daun kacang panjang*
bisa di ganti dengan sayur bayam/kangkung/labu siam dll.
*Menyajikan Menu Terbaik adalah Ibadah*
*Kreasi TIM DSI Jambi*
*DAPUR SALAFIYAH INDONESIA*
Komentar
Posting Komentar